One of the principal obligation Friday one Khutbah

Khutbah Jum'at Setahun Full Screenshot
Khutbah Jum'at Setahun Full Screenshot
Khutbah Jum'at Setahun Full Screenshot
Khutbah Jum'at Setahun Full Screenshot
Khutbah Jum'at Setahun Full Screenshot
Update
Mar 27, 2023
Developer
Installs
100+
Rate
0
Salah satu Kewajiban pokok seorang khatib, imam masjid, ustadz, bahkan seluruh pemeluk Islam, adalah menyeru manusia untuk kembali berpedoman kepada dua pusaka tertinggi, yaitu: Hadis dan Al-Qur’an.

Menyadari Pentingnya seruan tersebut, diperlukan sebuah susunan teks maupun naskah tersistematis untuk mewujudkan masyarakat yang memiliki pola pikir, kecerdasan dan tingkah laku yang tidak melenceng dari tuntunan syariat Islam.

Kita banyak terbantu dengan hadirnya beberapa buku-buku islam yang disusun secara tematik, bahkan di tengah-tengah kita tardapat banyak buku yang berisi kumpulan khutbah jumat. Buku-buku ini, bisa menjadi alternatif tercepat dalam penyusunan naskah ceramah maupun khutbah.

Selain kelengkapan materi khutbah, diperlukan juga persiapan mental, hingga wawasan seputar pelaksanaan sholat jumat. Materi yang bagus tidak serta merta menjadikan proses khutbah akan berlangsung dengan lancar, bisa saja seorang khatib akan lalai terhadap rukun-rukun khutbah yang semestinya menjadi rangkaian shoalt jumat.